Tempat Berbagi Informasi,Dan Tips Seputar Kesehatan Gigi dan Mulut.

24 Jenis Olahraga yang Disarankan Menggunakan Mouth Guard

boxingMencegah lebih baik mengobati. Sederhana mungkin kata-kata tersbut anda dengarkan. Tapi jika telah masuk dalam tahap pengobatan trauma atau luka maka harga yang akan dikeluarkan bukanlah harga yang murah apalagi jika menyangkut wajah, gigi dan mulut, bagian pertama yang terlihat, bagian terindah dan menyangkut nilai estetika yang tinggi.  Menggunakan mouth guard saat berolahraga mungkin pilihan yang bijak bagi anda.

 

Setelah tahu mengenai “mouth guard” dan pentingnya penggunaan alat pelindung ini, maka sebaiknya anda tahu jenis olahraga yang direkomendasikan untuk penggunaaan alat ini, siapa tahu olahraga favorit anda ada dalam daftar dibawah ini. Berikut adalah daftar olahraga yang disarankan untuk menggunakan pelindung mulut atau “mouth guard” oleh Asosiasi Kedokteran Gigi Amerika

  • Akrobat

  • Bola basket

  • Tinju

  • Lempar Cakram

  • Hokey Lapangan

  • Sepakbola 

  • Senam

  • Bola Tangan

  • Hokey Es

  • Lacrosse (Mirip Hokey)

  • Tinju Bebas

  • Racquetball (Mirip Squash)

  • Rugby

  • Tolak Peluru

  • Skateboarding

  • Ski

  • Ski Udara 

  • Soccer 

  • Squash

  • Selancar

  • Bola Volli

  • Polo Air

  • Angkat Besi

  • Gulat

2 Komentar untuk "24 Jenis Olahraga yang Disarankan Menggunakan Mouth Guard"

kebayang kalo petinju ga pake mouth guard...bisa rontok semua gigi petinju, he he

@ planet jingga : ya iyalah sob..belum lagi klo "mike tyson" atw "evander holyfield" yang ngasi "hook"..gigi depan mungkin d g ada...hihi

Back To Top